Laptop sudah menjadi kewajiban untuk masyarakat modern, apalagi untuk kamu yang memiliki uang lebih mungkin harga laptopmu akan lebih mahal dari laptop milik orang lain, tapi bagaimana kalau laptop itu rusak pasti harus servis sana sini, cari cari masalah di google dan lain sebagainya.
Oleh karena itu menjaga laptop mu sangat lah penting tapi masalahnya bagaimana cara merawat laptop yang baik dan benar dan apa sajakah mitos dibalik cara merawat laptop
1.bersihkan layar
Layar adalah salah satu komponen paling penting di laptop, layar pun rentan mengalami kerusakan serta rentan kotor, jangan sampai layar laptopmu dipenuhi kotoran dan debu yang menempel terlalu lama karena bekas kotoran tersebut bisa jadi noda yang sulit hilang, bayangkan jika hal itu terjadi lama kelamaan layarmu akan menjadi kusam dan akhirnya rusakBersihkanlah layar laptopmu minimal sebulan sekali, kamu bisa menggunakan kanebo tapi jangan kanebo yang terlalu basah, pakai sedikit saja air untuk membersihkan laptop mu, atau kamu bisa gunakan cairan pembersih lensa utuk hasil yang lebih baik dan lebih kinclong
2.beli alat pendingin (opsional)
Laptop itu berbeda dengan komputer, bila komputer kamu bisa memasang alat pendingin tambahan seperti fan atu cooler liquid sedangkan untuk laptop kamu bisa menggunakan kipas yang bisa ditambah di bawah laptop atau di pasang di samping laptop,gunanya adalah untuk meringankan kinerja fan laptop tapi ini opsional ya kalau mau silahkan kalau tidak juga juga tidak apa apa3.bersihkan keyboard
Sama seperti layar laptop ,keyboard juga salah satu komponen paling penting yang harus dijaga kebersihannya dan faktanya di balik keyboard yang selama ini kamu pakai terdapat banyak sekali kuman bahkan 20.000 kali lebih banyak di banding toiletso masih malas membersihkan keyboard laptop,
Usahakan bersihkan keyboard laptop sesering mungkin dan cuci tangan dulu sebelum memakai laptop mu
4.jangan instal banyak aplikasi
Laptop itu sama dengan komputer ia membutuhkan hardisk untuk menyimpan data datanya seperti data aplikasi dan data game, semakin banyak aplikasi dan game maka semakin penuh pula ruang penyimpanan bukan hanya itu banyak aplikasi dan game juga akan menyebabkan kinerja laptopmu semakin berat `dan akhirnya laptopmu akan sangat lemot oleh sebab itu jangan instal banyak aplikasi dan game yaBACA JUGA
Penyebab dan cara mengatasinya komputer lemot saat bermain game
5.jangan setel suara tinggi tinggi
Bila di komputer kita ingin mendengar suara maka kita harus membeli sound system atau membeli handsfree dan headset tapi kalau di laptop sound system sudah ada di dalam laptop mu jadi tidak usah memasang sound system tambahanTapi faktanya sound system bisa mengalami kerusakan, kerusakan paling sering adalah pecahnya suara si sound systemnya kalau bahasa indonesia sih suaranya sember, Apa mau laptopmu suaranya pecah jika tidak jangan setel suara kencang kencang pada laptop mu terlebih lagi bila ada suara kencang dari lain pihak istilahnya main kenceng kencengan suara karena hal itulah yang membuat suara menjadi pecah kalau ingin mengencangkan suara laptop alangkah baiknya kalau kamu beli headset atau sound system tambahan
6.jangan cas terus
sifat li ion |
Untuk hal yang satu ini ada perbedaan pendapat di setiap orang, tapi bagi saya mengecas laptop secara terus menerus dapat menebabkan kerusakan pada batrai dan dapat myebabkan kerusakan pada sifat li-ionnya
7.jangan main sambil melepas batre
Kalau diatas ada perdebatan tapi kalau hal yang satu ini semuanya setuju kenapa kita tidak boleh memainkan laptop tanpa batrai?sekarang kita pikirkan perbedaan laptop dengan batrai dan tanpa batrai
Pakai batrai:
- Arus masuk ke adaptor->batrai->baru ke laptop
- Arus di stabilkan di batrai
- Kalau tiba tiba listrik padam masih ada batre untuk menyalahkan laptop
Tanpa batrai
- Arus masuk ke adaptor langsung ke laptop
- Arus tidak di stabilkan
- kalau listrik padam laptop langsung mati
lalu apa akibatnya kalau laptop tidak menggunakan batrai?
jelas kerusakan hardware lah yang akan terjadi karena listrik yang tidak stabil, saya pun sudah membuktikannya laptop saudara saya tidak menggunakan batre rusak dalam waktu 2 tahun sedangkan saya sudah 3,5 tahun lebih masih aman aman saja, jadi pakailah batrai mu walaupun sudah bocor
8.baca petunjuk pengguna
Saat kamu membeli laptop pasti ada sebuah kitab kecil di dalam kardus tersebut :v. tapi hal inilah yang sering diabaikan oleh si pembeli, biasanya pembeli hanya membaca sekilas saja, padahal di dalam kitab tersebut ada 1001 petunjuk yang berkaitan dengan laptop tersebut seperti cara upgrade ram, cara mengganti hardisk, cara aman menggunakan laptop dan lainnya jadi jangan malas ya baca baca kitab tersebut9.jangan makan dan minum di dekat laptop
Kalau kamu baca buku panduan juga ada hal ini, janganlah kamu makan dan minum di dekat laptop mu. karena jelas makanan dan minuman bisa tumpah ke laptop mu, bukan cuma itu makanan panas dan dingin bisa merusak lebih cepat laptop mu, jadi jangan makan dan minum di dekat laptop mu10.jangan main diatas kasur
lubang panas di bawah laptop |
Kalau di komputer aliran keluar masuk udara panas dan udara segar bisa berjalan dari segala sisi, sedangkan bila di laptop aliran udara laptop hanya ada di 2 sisi yaitu samping/belakang dan tambahannya yaitu di bawah, kalau kamu main di kasur atau tempat lain yang tidak setabil seperti di bantal, guling, tanah dan lainnya. aliran udara segar yang berasal dari bawah komputer sulit untung terganggu padahal di bagian lubang lubang itu terdapat komponen komponen utama seperti hardisk dan ram
jangka pendek mungkin tidak akan terasa tetapi jangka panjang laptopmu akan menjadi rusak
11.pasang anti virus/ jangan instal antivirus lebih dari 1
Antivirus adalah hal yang wajib dimiliki laptop atau komputer, karena setiap hal yang kita lakukan di dunia maya tidak ada yang aman, bisa saja virus komputer masuk ke dalam laptop mu dan merusak laptop mu secara perlahan, mulai dari lag, crash, hang sampai akhirnya laptop mu mati total jadi dangan malas ya untuk membeli antivirus originalLalu kenapa kita tidak boleh instal antivirus lebih dari 1, itu karena setiap antivirus memiliki cara sendiri untuk melawan virus yang terdapat di laptop kita, bila antivirus ditambah lagi maka ada 2 cara melawan virus sampai akhirnya satu sama lain mengangap antivirus satunya sebagai virus dan ujungnya crash akan terjadi pada laptop kamu
12.Jangan download aplikasi sembarangan
Seperti yang saya sudah bilang diatas dunia maya adalah dunia yang sangat tidak aman. Virus komputer bisa saja di selipkan di file yang kamu download terlebih lagi game dan aplikasi bajakan, bukannya tidak mungkin si pembajak meminta bayaran secara diam diam dan dengan cara yang tidak mengenakan, contohnya juga sudah banyak, salah satunya pembobol game watch dog yang melakukan carding untuk siapa saja yang menggunakan gamenya13.Rajin update driver
Driver adalah sebuah software yang akan menghubungkan perangkat keras ke oprating system, sehingga jika tidak ada driver terkadang laptop atau komputer sekalipun mengalami masalah saat membaca hardware dan menyesuaikan daya yang dibutuhkan, lalu kenapa kita harus mengupdate driver hardware kita?biasanya di setiap update driver terdapat bug bug yang di hilangkan, fitur yang ditambah sehingga perangkat keras dapat berjalan dengan baik di komputer kita
14 jangan terkena matahari langsung
Setiap saat kita menggunakan laptop disitulah perangkat keras yang kita gunakan mengeluarkan panas, apalagi kalau ditambah dengan panas matahari, laptop kita pasti sangat cepat mencapai titik panas tertinggi, walaupun sudah di dorong dengan cooler tambahan tetap saja laptop kita akan cepat panas kalau terkena matahari jadi usahakan kalau mau menggunakan laptop gunakanlah di tempat yang teduh ya15.Hati hati menggunakan wifi publik
Wifi publik adalah wifi yang dipakai di ruang umum dan bnyak dipakai orang sekaligus jadi bukannya tidak mungkin di dalam jaringan wifi tersebut terdapat peretas yang mampu mengirim file atau bahkan virus baru yang dapat menghancurkan laptop mu secara perlahan jadi berhati hatilah menggunakan wifi publik.Itulah beberapa tips merawat laptop mu agar awt dan nyaman dan sampai jumpa